Nyatanya kisah Adam dan Safa tidak berhenti setelah mereka memutuskan untuk bertunangan. Akhir bahagia yang mereka impikan, kenyataannya tidak pernah semudah itu. Kisah mereka baru saja dimulai. Proses yang membuat keduanya saling mendewasakan diri. Proses yang membuat mereka kembali belajar arti memiliki dan dimiliki. Semuanya tidak mudah, sikap egois dan mimpi masing-masing, membuat Adam & Safa bahkan harus melepas untuk saling menyembuhkan. Lalu, kata bahagia itu berhasil kah mereka dapatkan?
***
“Kami tidak lagi bersama, namun saya hanya ingin dia tahu kalau saya pernah seberuntung itu mempunyai dia di dalam kehidupan saya.”
Adam Fabian Pratama.
“Bersama Adam memang melelahkan, namun berpisah dengan lelaki itu justru terasa menyakitkan.”
Safa Dhenisa.
Halaman
354 Pages
Bahasa
Indonesia
Pre Order
Pengiriman buku ini akan diproses dalam estimasi waktu 14-20 hari kerja
Meet Florencia, 29 tahun, salah satu owner sekaligus pastry chef di Bloom Cafe, cukup cantik, tinggi, punya sifat resik yang agak berlebihan, dan tidak pernah pacaran seumur hidupnya.
“Itulah masalahnya... Gue jadi terlalu tahu cowok itu seperti apa dan semenjijikan apa spesies yang satu itu..."
“Gue harap lo bakal ketemu satu cowok yang menjungkirbalikkan semua teori lo yang kacau begitu dan membuat lo jatuh cinta sama dia.”
Selamat menikmati perjalanan dengan roller coaster di dunia Flo.
Ulasan
Buku Terkait